Kebudayaan Suku Sunda
v Menurut buku sejarah kata Sunda
Artinya Bersinar/terang. Dalam bahasa sunda artinya bagus
/indah.
v Kebudayaan Sunda merupakan salah
satu kebudayaan yang menjadi sumber kekayaan bagi bangsa indonesia
yang dalam perkembangannya perlu di lestarikan.
Budaya Sunda dikenal dengan budaya yang
sangat menjujung tinggi sopan santun. Pada umumnya karakter masyarakat sunda,
ramah tamah (someah), murah senyum lemah lembut dan sangat menghormati orang
tua. Itulah cermin budaya dan kultur masyarakat sunda. Di dalam bahasa Sunda
diajarkan bagaimana menggunakan bahasa halus untuk orang tua.