Antonio
Gaudi adalah salah seorang arsitek pada masa modern awal yang berkebangsaan Spanyol.
Ayahnya seorang pengrajin tembaga turun temurun dan ibunya berasal dari keluarga pengrajin besi.
Tahun 1874
Gaudi
mengikuti kuliah di Eliaas
Rogent’s
New Barcelona University Building. Dan di tahun yang sama Gaudi memperoleh titel arsiteknya. Selama kuliah sudah kelihatan eksentrik, ia menentang konservatisme dari beberapa guru yang akan menjatuhkannya.
Ketertarikan Gaudi pada bentuk-bentuk dari alam banyak menginspirasi Gaudi pada konsep dan ide-ide bangunan karnyanya. Sehingga gaya bangunannya disebut beraliran Naturalisme. Dengan aplikasi bentuk-bentuk seperti pohon, batu karang, gua, stalaktit, dll.